dari data yang dihimpin dari International Surfing Association, setidaknya ada 10 pantai yang mempunyai ombak terganas. Pantai mana sajakah? langsung saja dilihat, monggo....
1. Cyclops (remote south coast Western Australia)

2. Teahupoo (Tahiti)

3. Shipsterns (Tasmania, Australia)

4. Dungeons (Cape Town, South Africa)

5. Pipeline (Oahu, Hawaii)

6. Desert Point (Lombok, Indonesia)

7. The Cave (Ericeira, Portugal)

8. Lunada Bay (California, USA)

9. Gringos (Arica, Chile)

10. Tarqua (Lagos, Nigeria)

6 comments:
keren ombaknya..
ombak MENTAWAI dan NIAS mana??
Kalo tsunami masuk no berapa y,,
keren gan,,,ombaknya mengerikan
hoho,,serem bgt,,apalagi w gk bisa renang,,,@@
bébé
keren ombaknya
Posting Komentar